Manusia dan cinta kasih
berikut adalah soal beserta jawabannya dibawah ini:
PG
1. Dalam kamus umum bahasa Indonesia karangan W.J.S. Purwodarminto, kasih saying diartikan
Sebagai ….
A. perasaan sayang, perasaan cinta atau suka kepada seseorang.
B. suka memberi, dan menolong teman dekat
C. Perhatian lebih terhadap sesame
D. Pandangan pertama seseorang
2. Cinta memainkan peranan penting dalam kehidupan manusia, sebab ia merupakan …
A. landasan kehidupan perkawinan, pembentukan keluarga dan pemeliharaan anak-anak
B. Patokan kehidupan
C. jantung dari segala bentuk kehidupan manusia
D. suatu hal yg tak akan pernah bisa terabaikan
3. Cinta Kepada Allah berarti …
A. energi yang datang dari perasaan hati dan jiwa
B. puncak cinta manusia yang paling jernih dan yang dapat memberikan tingkat perasaan kasih sayang yang luhur
C. erat kaitannya dengan dorongan menjaga diri untuk tetap hidup
D. kekuatan pendorong yang mengarahkannya dalam kehidupannya dan menundukkan Semua bentuk kecintaan lainnya
4. cinta itu memiliki tiga unsure, yaitu ketertarikan, keintiman, dan kemesraan. Merupakan pernyataan Dari ….
A. Sarlito W. Sarwono
B. Erich Fromm
C. J.S. Purwodarminta
D. Mario
5. perasaan sayang, perasaan cinta atau perasaan suka kepada seseorang merupakan pengertian dari …
A. Cinta
B. Kasih sayang
C. Rindu
D. Setia
Essay
1. sebutkan unsur-unsur tertentu dalam cinta!
2. sebutkan tingkatan dalam cinta!
3. apa saja cinta menurut ajaran agama?
4. apa yang dimaksud dengan pemujaan?
5. apa yang dimaksud dengan cinta kasih kesaudaraan?
Jawaban essay:
1. Pengasuhan
Tanggung jawab
Perhatian
Pengenalan
2. cinta pada Allah, cinta pada keluarga, lalu cinta yg paling rendah adalah cinta kepada thagut (syetan)
3. cinta diri, cinta kepada sesame manusia, cinta seksual, cinta kebapakan, cinta kepada allah, cinta kepada
rasul
4. Pemujaan adalah salah satu manifestasi cinta manusia kepada Tuhannya yang diwujudkan
Dalam bentuk komunikasi ritual
5. merupakan cinta kasih antara orang-orang yang sama-sama sebanding
Komentar
Posting Komentar